Cara merawat mobil yang benar

Cara merawat mobil -kali ini kita akan mebagikan bagaiman sih cara merawat mobil yang baik dan benar..?
Mobil merupakn sebuah kendaraan yang umum digunakan sekarang ini, mobil mempunyai banyak manfaat antara lain: melindungi dari hujan, panas, serta dapat digunakan banyak orang sekaligus..

lantas bagaimana cara merawat mobil ketika musim hujan tiba? berikut ini beberap tispnya:

1. Jangan biarkan air hujan kering di mobil anda

cara merawat mobil
Keetika mobil anda terkena hujan dan basah kuyup, jangan biarkan air itu kering di mobil anda, karena air hujan yang kering tidak dilap dapat merusak warna cat mobil. Gunakan Spon halus untuk melap mobil, bilas terlebih dahulu dengan air bersih.

2. Cek Mesin Mobil

Cek Mesin Mobil
Kebanyakan orang setalah membawa mobil saat hujan hanya mengelap saja, coba cek mobil anda karena air mudah masuk ke bagian kap mesin mobil anda. Pastikan air tersebut tidak masuk ke mesin mobil agar saat berkendara tidak mengalami mogok.

3. Berikan Silicon Spray

Semprot silicon spray
Mobil terdiri dari karet serta kaca, dan ketika sering terkena air hujan bagian ini lama kelamaan akan mengalami kerusakan, maka sebaiknya semprotkan silicon spray ke bagian karet dan kaca mobil anda.

3. Parkir mobil di garasi yang aman dan tertutup

Parkir Mobil Yang Bagus
Parkiran adalah hal utama yang wajib ada ketika anda mempunyai mobil, sebaiknya anda membuat garasi yang aman, tertutup dan terhindar dari sinar matahri langsung, karenma dapat merusak warna cat mobil.


Demikian beberapa tips sederhana untuk merawat mobil anda, Lain kali kita akan memberikan tips mengenai cara merawat mobil saat musim panas.. semoga bermanfaat